Post

FOODLABORATION BAKPIAPIA

Hastag #jadi1 merupakan project CSR dari Bakpiapia yang akan selalu berkreasi dan akan terus menginpirasi dunia. Pada event FKY27 lalu, pertama kalinya #jadi1 menyelenggarakan acara Foodlaboration, sebuah wadah presentasi khususnya untuk mewujudkan cita rasa makanan beserta pendukungnya menjadi versi baru yang terlahir dari disiplin lain misalnya desain visual, desain interior, IT dan aspek bisnis kuliner […]

FOODLABORATION BAKPIAPIA Read More »

ATLAS MARKET

Jenuh dengan beraneka bazaar yang terselenggara, Atlas Room Semarang menghadirkan sebuah event creative market pertama di Kota Semarang. Dilaksanakan pada tanggal 12-13 September yang lalu dan bertempat di Graha Candi Golf, acara yang menggabungkan antara food, fashion dan community ini berhasil menyita perhatian 1700an pengunjung di kota Semarang.

ATLAS MARKET Read More »

GRAND OPENING YELLOW TRUCK COFFEE

Tepat pada hari Jumat 11 September 2015 kemarin, Yellow Truck Coffee telah resmi beroperasi sepenuhya dengan ditandai dengan acara Grand Opening. Yellow Truck Coffee Solo merupakan cabang ke-empat. Brand asal Bandung ini menawarkan sensasi cita rasa kopi yang khas dan menyajikan berbagai minuman serta makanan yang pas bagi pecinta kuliner di Solo.    

GRAND OPENING YELLOW TRUCK COFFEE Read More »

FESTIVAL PAYUNG INDONESIA 2015

Berbeda dengan festival edisi sebelumnya, FPI 2015 kemarin menampilkan seniman yang tidak hanya berasal dari Indonesia melainkan dari berbagai negara lain. Seniman dari Jepang, Thailand dan China ikut memeriahkan festival ini. Selain seniman payung lokal yang berasal dari berbagai kota di Indonesia seperti Tasikmalaya, Bali, Kota Bau-Bau dan berbagai kota lainnya, dalam festival ini juga

FESTIVAL PAYUNG INDONESIA 2015 Read More »

PRET–ART–PORTER

KeluargaManfaat kembali menghadirkan All You Can Art seri ke-9 dengan mengusung konsep Pret–Art-Porter. Acara yang mengkolaborasikan fashion dengan visual art dan photography ini bertempat di Rooftop Canting Restaurant pada Minggu (13/09) lalu. Kolaborasi ini berupa menciptakan karya motif kain exclusive berupa hasil karya seni yang diwujudkan dengan kain khusus yang kemudian ditampilkan dalam sebuah pagelaran

PRET–ART–PORTER Read More »