Author name: olaf

TRADISI PETIK LAUT DI PANTAI SADENG GUNUNG KIDUL

Tradisi Sedekah atau Petik Laut merupakan tradisi ungkapan syukur atas rezeki yang diberikan Tuhan, dan berkah keselamatan bagi para nelayan. Tradisi ini juga memiliki istilah lain yakni Upacara Bersih Desa atau Rasulan yang dilakukan di beberapa pantai di Gunung Kidul selain Pantai Sadeng, seperti Pantai Wediombo dan Pantai Sadranan. Pantai Sadeng terletak di wilayah Desa Songbanyu dan Desa Pucung, Kecamatan Girisubo, […]

TRADISI PETIK LAUT DI PANTAI SADENG GUNUNG KIDUL Read More »

PELUNCURAN PLATARAN HERITAGE BOROBUDUR – HOTEL & CONVENTION CENTER

Diresmikan pada 3 Mei 2017 lalu, Plataran Heritage Borobudur – Hotel & Convention Center merupakan hotel yang berada di kawasan 10 destinasi wisata utama Indonesia, Candi Borobudur. Menawarkan 75 kamar dengan fasilitas mewah hotel bintang 5, hotel ini tetap mempertahankan konsep Indonesian Icon dengan keramahan dan kelezatan makanan khas Plataran. Plataran Heritage Borobudur – Hotel

PELUNCURAN PLATARAN HERITAGE BOROBUDUR – HOTEL & CONVENTION CENTER Read More »

LIPPO PLAZA JOGJA MENGGELAR JOGJA CREATIVE NATION # 2

Dalam rangka merayakan ulang tahun, Lippo Plaza Jogja kembali menggelar Jogja Creative Nation #2 yang berlangsung pada 18 hingga 21 Mei 2017. Jogja Creative Nation #2 merupakan serangkaian acara tematik yang dipersembahkan untuk pengunjung yang kali ini mengangkat tema Popstalgia. Dalam acara ini terdapat beragam suguhan menarik antara lain, Fashion Runway yang diikuti oleh 20

LIPPO PLAZA JOGJA MENGGELAR JOGJA CREATIVE NATION # 2 Read More »