Author name: authorz

Museum Lokananta, di Balik Kisah Perekam Musik Indonesia

Musik dianggap sebagai bahasa universal yang dapat digunakan oleh manusia. Mendengarkan, membuat, atau menyalurkan musik mampu memiliki arti yang berbeda-beda bagi setiap orang. Proses bermusik tidaklah mudah, perlu melalui proses yang panjang untuk dapat menciptakan musik yang bagus untuk dinikmati dan didengarkan. Lokananta menjadi salah satu tempat bersejarah dalam perkembangan musik di Indonesia. Museum Lokananta […]

Museum Lokananta, di Balik Kisah Perekam Musik Indonesia Read More »

KOKO CICI JOGJA, BELAJAR DAN MELESTARIKAN BUDAYA TIONGHOA

Koko Cici merupakan wadah bagi muda mudi Jogja yang tertarik untuk melestarikan budaya Tionghoa, senang melakukan hal-hal dibidang sosial dan juga memiliki pengetahuan tentang pariwisata. Koko Cici sudah berlangsung sejak tahun 2013 dimana saat itu periode pergantiannya dilakukan selama 2 tahun sekali. Namun sejak tahun 2017 hingga sekarang pemilihan Koko Cici dilangsungkan selama satu tahun

KOKO CICI JOGJA, BELAJAR DAN MELESTARIKAN BUDAYA TIONGHOA Read More »